Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Free CDR - Desain Banner Pembangunan Masjid Musholla

Free CDR - Desain Banner Pembangunan Masjid Musholla - KLS Desain

klsdesain.com - Pembangunan masjid dan musholla memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk karakter dan kesejahteraan masyarakat. Sebagai pusat ibadah, kedua tempat ini bukan hanya sebagai tempat untuk beribadah semata, tetapi juga sebagai pusat kegiatan sosial, pendidikan, dan pengembangan karakter. 


Masjid dan musholla merupakan tempat utama bagi umat Muslim untuk melaksanakan ibadah. Pembangunan masjid yang memadai akan menciptakan lingkungan yang kondusif untuk melaksanakan shalat berjamaah, kajian agama, dan kegiatan-kegiatan keagamaan lainnya. Selain itu, adanya musholla di berbagai lokasi strategis dapat memudahkan masyarakat dalam melaksanakan ibadah, terutama di daerah yang belum memiliki masjid.

Nah, ketika akan diadakannya pembangunan masjid atau musholla, pasti panitia membutuhkan dana untuk pembangunannya. Pencarian dana tidak hanya dilakukan dengan proposal saja, akan tetapi juga bisa dilakukan dengan menempelkan banner atau spanduk pembangunan masjid dan musholla. Bagi kalian yang sedang mencari desain banner pembangunan masjid dan musholla, berikut ini saya bagikan file desainnya gratis.

 

Download Desain Banner Pembangunan Masjid dan Musholla

Spesifikasi:

  • Software/Aplikasi yang digunakan : CorelDraw X7 atau versi ke atas
  • Ukuran Desain : 300x200cm dan 300x100cm
  • Ukuran Cetak : 300x200cm dan 300x100cm
  • Jumlah File : 1 File CDR
  • Jumlah Desain : 2 Desain
  • Ukuran File : 25.4 MB

Password : perhatikan videonya sampai akhir

Di atas adalah video step by step cara membuat Desain Banner Pembangunan Masjid Musholla. Apabila kalian ingin belajar bagaimana cara membuatnya, silahkan simak dan tonton sampai selesai ya. Jangan lupa like dan subscribe channel KLS Desain.

Sekian postingan kali ini mengenai Desain Banner Pembangunan Masjid Musholla. semoga bermanfaat. Terima kasih.

1 komentar untuk "Free CDR - Desain Banner Pembangunan Masjid Musholla"

Silahkan tulis di kolom komentar jika ada yang ingin ditanyakan ya Sob.
Dimohon untuk tidak berkomentar dengan kata-kata yang mengandung unsur kekerasan atau pornografi. Terima kasih.